Kandungan gizi buah markisa

Kandungan gizi buah markisa - Buah markisa adalah salah satu buah buahan yang memiliki nilai gizi yang tinggi, tidak jauh berbeda dengan manfaat semangka buah markisa juga bisa menjadi obat penyakit maupun makanan yang bisa dikonsumsi begitu saja, selain itu buah markisa juga memiliki manfaat yang sangat baik untuk tubuh. Sebagai info kali ini, akan dibahas tentang kandungan gizi buah markisa untuk 100 gram, yaitu sebagai berikut :

Energi 97 Kcal
Vitamin
Fosfor 68 mg
Selenium 0.6 mcg
Seng 0,10 mcg
Phyto-nutrisi
ß-karoten 743 mcg
Crypto-xanthin-ß 41 mcg
Lycopene 0 mcg
Karbohidrat 23,38 g
Protein 2,20 g
Total Lemak 0,70 g
Kolesterol 0 mg
Serat Diet 10,40 g
Folates 14 mcg
Niacin 1,500 mg
0,100 mg pyridoxine
Riboflavin 0,130 mg
Thiamin 0,00 mg
Vitamin A 1274 IU
Vitamin C 30 mg
Vitamin E 0,02 mcg
Vitamin K 0,7 mg
Elektrolit
Sodium 0 mg
Kalium 348 mg
Mineral
Kalsium 12 mg
Tembaga 0,086 mg
Besi 1,60 mg
Magnesium 29 mg -

Sebagai rekomendasi baca juga artikel sebelumnya tentang puisi pelangi terbaru 2014 yang sangat menarik. Over all, semoga bermanfaat dan Terimakasih.