Meluruskan rambut tanpa rebonding

Meluruskan rambut tanpa rebonding - Memiliki rambut lurus indah dan menawan tentu sering menjadi idaman bagi hampir semua orang, salah satu yang menjadi foktor rambut menjadi cantik adalah memiliki rambut yang lurus, sehingga tidak jarang diantara kita yang rela mengelurakan uang yang banyak hanya untuk mendapatkan rambut lurus sesuai yang diinginkan.
Baiklah langsung saja udah malem capek nulis, langsung ajalah bagai mana cara meluruskan rambut secara alami dan tentunya aman untuk anda coba dirumah, selain hasilnya yang waw juga murah meriah sehat serta maknyos, siapkan dulu ya bahan-bahanya
meluruskan rambut tanpa rebonding

  1. Susu setengah gelas
  2. Air putih setengah gelas
  3. Botol semprotan
Cara membuat dan mengunakannya

  1. Susu dan air campur menjadi satu
  2. Masukkan kedalam botol semprotan
  3. Kocok supaya tercampur dengan rata
  4. Semprotkan pada rambut dan biarkan selama 20-30 menit baru lalu cuci sampai bersih
  5. Lakukan dengan rutin minimal 2 kali dalam seminggu.
Demikianlah pembahasan kali ini tentang meluruskan rambut secara alami, semoga bermanfaat dan selamat mencoba semoga berhasil, memiliki rambut yang indah dan menawan